[New post] BATAN Usul Awetkan Makanan Gunakan Teknologi Nuklir
Post : BATAN Usul Awetkan Makanan Gunakan Teknologi Nuklir
URL :
http://blog.nuklir.org/?p=3094Posted : June 15, 2013 at 8:18 am
Author : Admin
Tags : featured, makanan
Categories : Aplikasi Nuklir, SDM Nuklir
JAKARTA (Pos Kota)-Peneliti Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) mengusulkan agar kedepan kebutuhan makanan untuk jemaah calon haji Indonesia di Arab Saudi merupakan makanan hasil awetan dengan teknologi nuklir. Pasalnya, jenis makanan awetan ini bisa tahan lama tanpa mengubah rasa aslinya.
"Makanan apapun di Indonesia seperti semur, rendang dan jenis makanan lainnya bisa diawetkan hingga berbulan-bulan tanpa rasanya berubah," kata Prof. Zubaidah Irawati, seusai pengukuhan Profesor Riset Bidang Ilmu Pangan dan Gizi di Batan, kemarin.
Hal ini tentu saja akan banyak memberikan keuntungan. Misalnya, makanan lebih enak karena dimasak oleh bangsa sendiri, lebih praktis, lebih bersih, serta lebih ekonomis karena bisa dikerjakan di tanah air. Dengan dikerjakan di tanah air Indonesia tidak perlu terlalu banyak mengirim orang ke Arab Saudi untuk sekadar memasak makanan.
Read more of this post (http://blog.nuklir.org/?p=3094#more-3094)
Add a comment to this post: http://blog.nuklir.org/?p=3094#respond
--
Manage Subscriptions
https://subscribe.wordpress.com/?key=db7c39e3496b6a802fa0923de9669e23&email=bung_rusidi.antinuklir%40blogger.com
Unsubscribe:
https://subscribe.wordpress.com/?key=db7c39e3496b6a802fa0923de9669e23&email=bung_rusidi.antinuklir%40blogger.com&b=sfqzbi6%3D%5B7%7Ci%26nlPDr-WH%3DyKFa3%2FKA7mM6%25imP%25S%26hlxBujE
Read More...!